Pada Hari Jumat Tanggal 09 Desember 2022 di Balai Desa Kadiwono melaksanakan Musyawarah Rencana Pembangunan Desa Penyusunan RKPDes Tahun 2023 Rapat dihadiri oleh Tim Kecamatan , Bhabinkamtibmas, Babinsa , Lembaga Desa , Tokoh Masyarakat , Tokoh Agama , CSR Semen Gresik , Pendamping Desa dan Pendamping Lokal Desa . Sambutan Kepala Desa , Pembaacaan Do’a sekaligus membuka jalannya rapat musrenbangdes penyusunan RKPDesa Tahun 2023 . Penyampaian Bahwa Kegiatan Anggaran Tahun 2022 sudah hamper selesai , mulai dari pemberdayaan , pelaksanaan pembangunan fisik , social budaya . Pada rapat Kali ini akan menampung aspirasi semua peserta yang hadir . Sambutan Bpk . Nur Afif perwakilan Dari Kecamatan menyampaikan nantinya kepada Tim Penyusu RKPDES tau dan mengerti Tupoksi Kinerjanya ,
Penggunanaan Dana Desa Untuk Program Prioritas :
- Pengelolaan Bumdesma
- Pemulihan Ekonomi Nasional
- Perbaikan dan konsolidasi data sdgs desa dan pendataan perkembangan desa melalui indeks desa membangun
- Ketahanan Pangan Nabati dan Hewani
- Pencegahan dan Penurunan stunting
- Penanggulangan Kemiskinan ekstrm
- Peningkatan kualitas SDM Warga Desa
- Dana Operasional Pemerintah desa paling banyak 3% dari pagu Dana Desaa setiap Desa
- Bantuan Langsung Tunai Desa untuk mendukung percepatan pembangunan penghapusan keiskinan ekstrem
- Perluasan akses layanan kesehatan sesuai kewenangan desa
Sambuatan dari Kapolsek Bulu (Perwakilan Bapak Suwaji) menyampaikan bahwa :
- Antisipasi bahaya tanah longsor , banjir , Gempa
- Mendukung kelancaran proses perencanaan pembangunan pemerintah desa sampai dengan pertanggungjawaban
- Polsek menerima laporan maupun aduan dengan welcome
Sambutan Danramil (Perwakilan Bapak Suroyo)
- Pengamanan oleh koramil dan kapolsek siap sedia
Sambutan dari PT. Semen Gresik (Perwakilan Bp. Yusrol Hana) menyampaikan bahwa :
Tanggapan Apresiasi sudah dilibatkan dalam kegiatan Musrenbangdes
Semoga peserta yang hadir dapat merencanakan dan merumuskan segala yang di butuhkan dalam program priotritas desa
Anggran FMM Tahun 2023
- Infrastruktur 90%
- Social budaya 10%
Acara Inti MUSRENBANGDES yang di Moderatori oleh Ketua BPD (Bapak Ahmad Sholeh)
Usulan RT.01
- Jalan Makam RT.01
2.Drainase RT.01 (Depan P.Hannan s/d SD)
Tambak Selo
- Talud 70 m
- Pelebaran Jembatan
Usulan RT.02
- Talud Lorong 1 s/d Masjid
- Perbaikan Jalan Rabat Beton Lorong 2
- Perbaikan Jalan Menuju Punden
Usulan RT.03
- Pembangunan Jalan Lingkar Samping Pak RT.03
- Pengaspalan/Rabat Beton Jalan dr Mbah Rusidi s/d Makam
Usulan RT.04
- Jalan Utama menuju RT.04
- Shand Sheet Pak Pasdi s/d Tombin
- Gorong – Gorong Pak Min
- Pembangunan Jalan Makadam Depan Purwanto s/d Sungai
Usulan Karang Taruna
- Perbaikan / Renovasi Lapangan Multiguna ( Jaring dan Lampu , Bola ) , Parkir , Tolilet .
Usulan Posyandu
- Gedung Posyandu
- Peralatan Posyandu
- Meja , Kursi dan Tikar
- Pelatihan Kader Posyandu
- Penambahan Operasional (Posyandu , Posbindu , TPK , Sub PPKBD)
- Pemberian PMT Khusus Untuk Balita Stunting
- Pemberian PMT Ibu Hamil yang Resti dan KEK
- Pelatihan Pemberdayaan Perempuan
- APE
Usulan Pendidikan
- Talud TK
- Pagar Pembatas
- Kantor Paud
- Kegiatan Parenting
- Alat Sarana dan Prasarana
MADDIN
- Plavon dan Genting
- Pengadaan Sarana dan Prasarana
UMUM
- Penerangan Jalan
- Mobil Siaga
- Drainase Taman Pandansili
- Pembelian Bibit Jagung dan Padi